biodata liverpool

Posted on 04.52 by -aHmEd RidHo-

Inilah klub tersukses di tanah Inggris. Tak cuma hebat di liga domestik, The Reds juga jadi salah satu raksasa Eropa dengan lima tropi Liga Champions. Sayangnya sejak tahun 1989-90 mereka belum sekalipun berhasil menjuarai Liga Inggris.

Data Klub
Nama Resmi: Liverpool Football Club
Julukan: The Reds
Berdiri: 1892
Stadion: Anfield (Kapasitas 45.362)
Alamat: Merseyside, England

Prestasi
Juara Liga: (18) 1900-01, 1905-06, 1921-22, 1922-23, 1946-47, 1963-64, 1965-66, 1972-73, 1975-76, 1976-77, 1978-79, 1979-80, 1981-82, 1982-83, 1983-84, 1985-86, 1987-88, 1989-90
Piala FA: (7) 1965, 1974, 1986, 1989, 1992, 2001, 2006
Piala Liga: (7) 1981, 1982, 1983, 1984, 1995, 2001, 2003
Charity Shield: (15) 1964, 1965 (keduanya juara bersama), 1966, 1974,
1976, 1977 (juara bersama), 1979, 1980, 1982, 1986 (juara bersama), 1988,
1989, 1990 (juara bersama), 2001, 2006
Liga Champions: (5) 1977, 1978, 1981, 1984, 2005
Piala UEFA: 1973, 1976, 2001
Piala Winners: 1966
Piala Super Eropa: 1977, 2001, 2005

Rekor
-Penampilan terbanyak: Ian Callaghan (857)
-Pemain termuda: Max Thompson (17 tahun dan 129 hari) (8 Mei 1974)
-Pemain tertua: Ted Doig (41 tahun dan 165 hari (11 April 1908)
-Top skorer sepanjang masa: Ian Rush (346)
-Kemenangan terbesar: 11-0 vs Stromsgodset (Piala Winners, 17 September 1974)
-Kekalahan terbesar: 0-8 vs Huddersfield (Divisi I, 10 November 1934)
-Poin terbanyak dalam satu musim: 90 (dari 42 pertandingan dengan dengan sistem tiga angka untuk pemenang, 1987-88
-Poin terminim dalam satu musim: 51 (dari 42 pertandingan dengan dengan sistem tiga angka untuk pemenang, 1980-81)
-Pembelian pemain termahal: Fernando Torres (20,2 juta poundsterling dari Atletico Madrid)
-Penjualan pemain termahal: Robbie Fowler (12,75 juta poundsterling ke Leeds United)

Staf Klub
Presiden Klub: David Moores
Sekretaris: William Bryce Morrison
Manajer: Rafael Benitez
Pelatih Tim Pertama: Alex Miller
Fisio: Rob Price

Skuad

Kiper: Pepe Reina, Charles Itandje, David Martin
Belakang: Steve Finnan, Sami Hyypia, Daniel Agger, John Arne Riise, Fabio
Aurelio, Alvaro Arbeloa, Jamie Carragher, Martin Skrtel, Stephen Darby, Mikel San Jose, Emiliano Insua
Tengah: Harry Kewell, Steven Gerrard, Yossi Benayoun, Xabi Alonso, Jermaine Pennant, Javier Mascherano, Lucas, Sebastian Leto, Jay Spearing, Ray Putterill, Ryan Flynn, Nabil El Zhar, Damien Plessis
Depan: Fernando Torres, Andriy Voronin, Peter Crouch, Dirk Kuyt, Ryan Babel, Craig Lindfield

0 komentar:

Posting Komentar